Submissions
Submission Preparation Checklist
Semua artikel harus memenuhi persyaratan berikut.
- Artikel telah memenuhi aturan penulisan dan bibliografi yang termuat dalam aturan penulisan (Author Guidelines).
- Kutipan telah mengikuti gaya penulisan Chicago Manual of Style 16th edition (full note), dan telah dibuat menggunakan software sitasi Mendeley atau Zotero.
- Jika ada, transliterasi Arab telah mengikuti panduang transliterasi dari Arabic Library of Congress (LC).
- Artikel yang dikirimkan harus asli, berbasis riset atau studi literatur, tidak pernah dipublikasikan dan tidak sedang dalam proses review yang memungkinkan diterbitkan dalam publikasi lain.
- Artikel telah ditulis dalam bahasa Indonesia atau Inggris baku dengan spasi 1 dengan ukuran font Times New Roman ukuran 12 dalam kertas berukuran A4 menggunakan format Microsoft Word (doc atau docx). Artikel harus dikirim melalui menu Submit Artikel dengan panjang artikel 3.700 hingga 5.000 kata.
- Artikel telah mencantumkan abstrak 150-250 kata dalam Bahasa Inggris dan maksimal 5 kata kunci. Seluruh artikel harus dikirim melalui menu Submit Artikel.